Tips Sehat Menghadapi Musim Hujan

“Musim hujan identik dengan berbagai penyakit. Kamu bisa menghindarinya dengan melakukan tips menjaga kesehatan di musim hujan, seperti memenuhi cairan tubuh hingga mengonsumsi vitamin C.”Beberapa hari belakangan hujan terjadi cukup ekstrem terjadi di beberapa kota. Perubahan cuaca yang terjadi sangat tiba-tiba membuat tubuh menjadi rentan dari berbagai gangguan kesehatan. Tentunya...
September 10, 2024 No Comments READ MORE +

Batuk Pilek Pada Anak Sering Terjadi Berulang Kali

Apakah anak Bunda kerap mengalami batuk pilek berulang? Jangan buru-buru khawatir!Rasanya si Kecil baru saja sembuh dari batuk pilek dua minggu yang lalu. Eh, sekarang ia batuk pilek lagi. Mengapa kondisi batuk pilek berulang pada anak sering terjadi? Apakah ada yang salah dengan kesehatannya?Ketahuilah, batuk pilek pada anak yang bertahan kurang...
September 3, 2024 , No Comments READ MORE +

Enek Pasca Qurban? Konsumsi Ini Aja!

Di Indonesia, Hari Raya Iduladha identik dengan memotong hewan kurban. Beragam olahan berbahan dasar daging sapi ataupun kambing bakalan menjadi pilihan utama untuk dinikmati bersama keluarga.Nah, biasanya tanpa sadar, Kita bisa kalap menyantap olahan daging nih. Mulai dari sate, gulai, tongseng hingga semur, semuanya tak luput untuk dicicipi. Akhirnya, perut...
Juli 2, 2024 , No Comments READ MORE +

Rekomendasi Vitamin Untuk Daya Tahan Tubuh Anak Hingga Penambah Nafsu Makan

Vitamin menjadi salah satu komponen nutrisi yang perlu dipenuhi kebutuhan hariannya pada anak, termasuk anak 1 tahun. Hal ini dapat membantu menunjang tumbuh kembang si Kecil. Vitamin ini bisa didapatkan melalui suplemen yang diformulasi untuk menjaga daya tahan tubuh anak, dan membantu menjaga nafsu makan mereka.Pemenuhan kebutuhan vitamin anak 1...
Mei 15, 2024 No Comments READ MORE +

Penyebab Anak Mudah Terserang Diare

Diare sering terjadi pada anak di bawah usia 5 tahun. Apa penyebab anak sering diare? Kita ulas di artikel ini.Diare adalah penyakit yang sangat umum terjadi pada anak, terutama balita. Gangguan pencernaan ini dapat berlangsung selama beberapa hari. Akibatnya, tubuh dapat kekurangan cairan serta garam yang dibutuhkan. Hal tersebut membuat diare...
Mei 8, 2024 No Comments READ MORE +

Tips Diet Praktis Untuk Mengikis Lemak Saat Lebaran

Merasa tak nyaman dengan lemak yang tertimbun usai lebaran? Tenang, kamu bisa coba berbagai tips diet setelah lebaran berikut ini. Yuk, disimak!Berat badan naik setelah lebaran menjadi hal yang paling ditakuti setiap orang, terutama bagi kaum perempuan. Pasalnya, saat Hari Raya Idul Fitri banyak sekali makanan yang menggoda. Kamu mungkin akan...
April 17, 2024 No Comments READ MORE +

Tips Sehat Selama Bulan Ramadhan

Menjaga Kesehatan Tubuh Anda Saat Berpuasa

Tips sehat selama Bulan Ramadhan! Bulan suci ini tidak hanya tentang ibadah dan spiritualitas, tetapi juga merupakan waktu yang tepat untuk merawat kesehatan tubuh kita. Berpuasa sepanjang hari memerlukan perhatian ekstra terhadap pola makan dan gaya hidup agar tetap sehat dan bertenaga. Di...
Maret 15, 2024 No Comments READ MORE +